Cara Mengecilkan Perut Buncit – Membakar lemak merupakan usaha dimana untuk membuang lemak ditubuh yang juga dapat membantu dalam mengecilkan perut kita yang buncit. Salah satu cara paling sederhana yang sudah banyak dikenal untuk membakar lemak tubuh adalah latihan kardio. Dan untuk mengecilkan perut buncit , latihan ini juga sangat disarankan agar hasilnya lebih efektif. Berikut Cara Mengecilkan Perut Buncit :
Olahraga Jalan Kaki
Berjalan kaki dapat menjadi latihan yang efektif untuk membakar lemak dan mengecilkan perut, tapi sebaiknya berjalanlah dengan langkah lebih cepat.
Olahraga Berlari
Olahraga berlari atau jogging adalah cara yang paling efektif untuk meningkatkan kesehatan jantung dan membakar lemak di tubuh dalam waktu singkat. Jika seseorang berlari dengan kecepatan 6 mil per jam selama 1 jam, maka ia sudah membakar sekitar 700 kalori.
Olahraga Bersepeda
Bersepeda adalah latihan kardio lain yang sangat baik untuk membakar lemak anda dan mengecilkan perut. Kegiatan ini dapat dilakukan di luar ruangan sebagai bagian dari perjalanan menuju tempat tujuan misalnya, atau dapat dilakukan di sepeda stasioner. Namun sebaiknya Anda hindari berlatih dengan sepeda stasioner yang memiliki sandaran karena membuat intensitasnya jadi sangat rendah dan tidak optimal untuk membakar lemak. Jika Anda berlatih dengan sepeda stasioner, selain mendapatkan manfaat latihan aerobiknya, juga akan melatih kaki Anda.
Olahraga Berenang
Waktu berenang, tubuh bakal merasa lebih berat bergerak didalam air. Otomatis daya yg diperlukan juga jadi lebih tinggi, hingga bisa dengan cara efisien membakar lebih kurang 24% kalori tubuh.
Sekian tips dari saya semoga bermanfaat bagi anda…
Baca juga : Cara Mempunyai Perut Sixpack
loading...
0 Response to "Cara Mengecilkan Perut Buncit"
Post a Comment