Seputar Penyakit Herpes Zoster ~ Lepuhan dari penyakit ruam syaraf berupa barisan atau sejalur lepuhan kulit. Biasanya menyerang orang yang lemah dan lanjut usia yang sistem kekebalan tubuhnya menurun. Baik cacar air atau ruam syaraf disebabkan oleh virus yang sama. Umumnya orang yang sudah terkena cacar air dapat muncul penyakit ruam syaraf.
Gejala Penyakit Herpes Zoster
- Demam, rasa tidak nyaman, dan tidak enak badan.
- Barisan lepuhan biasanya pada satu sisi tubuh, terjadi ruam pada syaraf dan akan mengering dan hilang pada beberapa minggu, nyeri sekali pada syaraf tubuh dan gatal.
Penyebab Penyakit Herpes Zoster
Infeksi dari syaraf oleh virus varicella zoster yang biasanya menyebabkan sakit cacar air. Dan umumnya dapat timbul pada orang yang pernah terkena cacar air.
Cara Penyembuhan Herpes Zoster
Untuk mempercepat penyembuhan, lakukan hal-hal berikut:
Jangan digosok dengan handuk
Karena gesekan handuk dapat memicu pecahnya bintil dan menyebabkan penyebaran ke area lain yang lebih luas.
Karena gesekan handuk dapat memicu pecahnya bintil dan menyebabkan penyebaran ke area lain yang lebih luas.
Baca juga :
- Seputar Penyakit Sembelit Dan Cara Pengobatannya
- Cara Membuat Gigi Putih Bersinar
- Tips Tubuh Wangi Sepanjang Hari
- Makanan Sehat Dan Kandungan Gizinya
- Nutrisi Yang Baik Untuk Tubuh
Jangan menggaruk
Bintil atau tonjolan itu umumnya terasa gatal, rasa gatal ini tentu saja menggoda jemari tangan untuk menggaruknya. Tapi janganlah sekali-sekali anda menggaruknya. Karena jika tonjolan atau bintil itu pecah, cairan didalamnya akan menyebar dan menular kedaerah lain.
Bintil atau tonjolan itu umumnya terasa gatal, rasa gatal ini tentu saja menggoda jemari tangan untuk menggaruknya. Tapi janganlah sekali-sekali anda menggaruknya. Karena jika tonjolan atau bintil itu pecah, cairan didalamnya akan menyebar dan menular kedaerah lain.
Menjaga pola makan
Anjuran ini lebih diutamakan bagi anda yang memiliki alergi terhadap makanan tertentu, untuk mengurangi resiko timbulnya luka baru pada kulit tersebut. Tapi bagi anda yang tidak alergi, sebaiknya konsumsi makanan 4 sehat 5 sempurna untuk menjaga keseimbangan gizi anda.
Istirahat yang cukup
Istirahat yang cukup merupakan cara mengobati herpes yang lumayan efektif. Sebab sekuat apapun tubuh dalam melakukan aktifitas sehari-hari, tetap saja membutuhkan istirahat. Karena istirahat yang cukup bisa memulihkan tenaga yang sudah hilang dan menguatkan kembali imun tubuh.
loading...
0 Response to "Seputar Penyakit Herpes Zoster dan Pengobatannya"
Post a Comment